Assalamu'alaikum warahmatullah / Bismillah, mari kita buka FORUM ini dengan niat dan hati yang tulus ikhlas semata karena Allah / agar kita senantiasa mendapat hidayah / dalam menapaki jalan panjang, terjal dan susah / mencari dan memahami "Wahdatul Wujud", baik sebagai suatu istilah maupun sebagai sebuah falsafah. / Alhamdulillah, mudah-mudahan FORUM ini mendapat berkah dari Allah / dan diberikanNya kita hati serta akal yang cerah / sehingga kita memahami dengan sebenar-benarnya haqiiqat keesaan Allah./
No comments:
Post a Comment